Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Part 9

Bookmark and Share

RPP 1.9

Sekolah                                :   
Mata Pelajaran                     :    Bahasa Indonesia
Kelas / Semester                   :    X / 2
Standar Kompetensi            :    Berkomunikasi dengan Bahasa Indonesia setara tingkat semenjana
Kompetensi Dasar                :    1.9 Menulis dengan memanfaatkan kategori/kelas kata
Alokasi Waktu                     :    6 jam pelajaran

Indikator                              :   
*    Menggunakan kata atau bentuk kata yang sama dalam perincian dengan memperhatikan keefektifan dan keefisienan rincian
                                                           
I.   Tujuan Pembelajaran      :   
      1)      Siswa dapat mengidentifikasi kelas kata dan frasa  (benda, kerjam sifat, keterangan, dan kata tugas)
      2)      Siswa dapat memilih bentuk kata yang tepat sesuai dengan kategori/kelas katanya dalam teks.
      3)      Siswa dapat memanfaatkan konsep kelas kata/frasa dalam membuat pemerian dan wacana yang efektif.
      4)      Siswa dapat mengidentifikasi kalimat-kalimat tidak efektif dalam suatu teks dan menyuntingnya menjadi  kalimat-kalimat efektif.
      5)      Siswa dapat membuat karangan/wacana yang berisi pemerian dengan menerapkan konsep kelas/kategori kata/frasa.

II.  Materi Pembelajaran :   
      *    Teks yang mengandung rincian yang berupa:
            -  Kelas kata
            -  Bentuk kata
            -  Frasa
            -  Kalimat efektif
                                                 
III. Metode Pembelajaran    :    Tanya jawab, penugasan, belajar mandiri

IV. Langkah-langkah Pembelajaran
a.   Kegiatan Awal (Pendahuluan)
   1)   Salam, presensi
   2)   Tanya jawab dan penjelasan guru tentang pentingnya memahami kelas kata/frasa dalam pembuatan rincian dan wacana khususnya, dan dalam kehidupan dan/atau dunia kerja pada umumnya.
      b.   Kegiatan Inti (Penyajian)
            1)   Siswa dapat mengidentifikasi kelas kata dan frasa  (benda, kerja, sifat, keterangan, dan kata tugas)
            2)   Siswa dapat memilih bentuk kata yang tepat sesuai dengan kategori/kelas katanya dalam teks.
            3)   Siswa dapat memanfaatkan konsep kelas kata/frasa dalam membuat pemerian dan wacana yang efektif.
            4)   Siswa dapat mengidentifikasi kalimat-kalimat tidak efektif dalam suatu teks dan menyuntingnya menjadi  kalimat-kalimat efektif.
            5)   Siswa membuat karangan/wacana yang berisi pemerian dengan menerapkan konsep kelas/kategori kata/frasa.
 c.    Kegiatan Akhir (Penutup)
   1)      Komentar siswa tentang manfaat atau nilai tambah dari modul yang  baru saja dipelajari sebagai umpan balik (feed back).
   2)      Penegasan guru tentang pentingnya memahami kelas kata/frasa dalam pembuatan rincian dan wacana khususnya, dan dalam kehidupan dan/atau dunia kerja pada umumnya.

 

V.   Sumber Belajar
a.   Modul Bahasa Indonesia
b.   Majalah, koran, internet
c.   Narasumber
d.   Kamus Besar Bahasa Indonesia

VI.  Penilaian
a.  Teknik:  Tertulis, perbuatan, penilaian proses, penilaian portofolio
b.  Bentuk:  Pilihan ganda, uraian
c.  Instrumen: Terlampir




                                                                                                       Medan,            Juli 2010
Mengetahui                                                                        Guru Mata Pelajaran
Wakasek Kurikulum




_____________________                                                 _____________________
NIP.                                                                                    NIP.



Menyetujui
Kepala Sekolah




_______________________

{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }

Posting Komentar

PERIKLANAN

UNTUK INFO DAN PEMASANGAN Hubungi : YULIADI Telepon : 061-7646 9682 Handphone : 0822 7200 7787